AGUNG DAN MULIALAH TUHANKU

 





AGUNG DAN MULIALAH TUHANKU

SEMPURNALAH PERBUATAN TANGAN-MU

YANG BERKUASA ATAS SURGA

DAN SELURUH BUMI

SIAPA YANG DAPAT SEPERTI KAU TUHAN

AGUNG DAN MULIALAH TUHANKU

MAHA BESAR PERBUATAN TANGAN-MU

AKU DATANG DAN BERSUJUD

DALAM HADIRAT-MU

MEMUJA ENGKAU SEUMUR HIDUPKU

 

CHORUS:

KU SEMBAH KAU

ALLAH YANG MAHA BESAR

KU SEMBAH KAU

YESUS KES'LAMATANKU

KU SEMBAH KAU YANG KUDUS

KEKUATAN HIDUPKU

AJAIB TUHAN

SUNGGUH ENGKAU MULIA

 

0 Response to "AGUNG DAN MULIALAH TUHANKU"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel